http://img412.imageshack.us/img412/3808/image11pc0.gif

CONTOH SOAL SUBNETTING

TUGAS IP & SUBNETTING
soal 1 :
Anda menggunakan IP dengan network ID 131.200.0.0 dengan subnet mask 255.255.224.0
a. sebutkan kelas IP network dengan network ID di atas !
b. Berapa digit yang diselubung dengan subnet seperti di atas ?
c. sebutkan kelompok subnet yang dapat digunakan dalam subnetting di atas !
d. Sebutkan IP address yang dapat dipakai dalam subnetting di atas !
e. berapa host yang tersedia untuk setiap subnet ?
Soal 2 :
Anda mempunyai subnet dengan network address 193.20.32.0 dengan subnetmask 255.255.255.224
a. sebutkan kelas IP network dengan network ID di atas !
b. Berapa digit yang diselubung dengan subnet seperti di atas ?
c. sebutkan kelompok subnet yang dapat digunakan dalam subnetting di atas !
d. Sebutkan IP address yang dapat dipakai dalam subnetting di atas !
e. berapa host yang tersedia untuk setiap subnet ?
soal 3 :
Anda menggunakan IP dengan network ID 194.100.81.0 dengan subnet mask 255.255.240.0
a. sebutkan kelas IP network dengan network ID di atas !
b. Berapa digit yang diselubung dengan subnet seperti di atas ?
c. sebutkan kelompok subnet yang dapat digunakan dalam subnetting di atas !
d. Sebutkan IP address yang dapat dipakai dalam subnetting di atas !
e. berapa host yang tersedia untuk setiap subnet ?
SOAL 4 :
Jika anda mempunyai IP address 193.10.1.11 dengan subnet mask 255.255.255.224, maka :
a. sebutkan kelas IP network dengan network ID di atas !
b. berapa bit yang diselubung ?
c. berapa subnet address dan jumlah subnet yang tersedia dari subnet yang dibuat ?
d. berapa kelompok IP address host yang tersedia ?
e. sebutkan broadcast address yang tersedia untuk setiap kelompok subnet yang terbentuk !
SOAL 5 :
Anda ditugaskan untuk mendesain subnet dan IP address untuk WAN yang mempunyai 10 kantor dan setiap kantor memiliki 255 workstation. Network address yang tersedia adalah 164.10.0.0. Dalam tugas ini anda diminta untuk membuat subnet dengan jumlah subnet terbanyak. Maka :
a. tentukan subnetmask yang dipakai !
b. berapa bit yang diselubung ?
c. berapa subnet address dan jumlah subnet yang tersedia dari subnet yang dibuat ?
d. berapa kelompok IP address host yang tersedia ?
e. sebutkan broadcast address yang tersedia untuk setiap kelompok subnet yang terbentuk !
SOAL 6 :
Anda mempunyai IP address 175.10.64.15 dengan subnet mask 255.255.224.0, maka :
a. sebutkan kelas IP network dengan network ID di atas !
b. Berapa digit yang diselubung dengan subnet seperti di atas ?
c. sebutkan kelompok subnet yang dapat digunakan dalam subnetting di atas !
d. Sebutkan IP address yang dapat dipakai dalam subnetting di atas !
e. berapa host yang tersedia untuk setiap subnet ?
SOAL 7 :
Jika anda mempunyai IP address 193.16.10.15 dengan subnet mask 255.255.255.240, maka :
a. sebutkan kelas IP network dengan network ID di atas !
b. berapa bit yang diselubung ?
c. berapa subnet address dan jumlah subnet yang tersedia dari subnet yang dibuat ?
d. berapa kelompok IP address host yang tersedia ?
e. sebutkan broadcast address yang tersedia untuk setiap kelompok subnet yang terbentuk !
SOAL 8 :
Anda ditugaskan untuk mendesain subnet dan IP address untuk WAN yang mempunyai 10 kantor dan setiap kantor memiliki 255 workstation. Network address yang tersedia adalah 172.32.0.0. Dalam tugas ini anda diminta untuk membuat subnet dengan jumlah subnet terbanyak. Maka :
a. tentukan subnetmask yang dipakai !
b. berapa bit yang diselubung ?
c. berapa subnet address dan jumlah subnet yang tersedia dari subnet yang dibuat ?
d. berapa kelompok IP address host yang tersedia ?
e. sebutkan broadcast address yang tersedia untuk setiap kelompok subnet yang terbentuk !

1 komentar:

  Anonim

6 April 2011 pukul 05.41

ass..
pak kalo untuk soal nomer 7 jawabannya ap?
masih bingung pak..
trmksh..
kalo bisa segera d kirim ke email sy y,
yoey_funky@yahoo.co.id

page rank

Check Page Rank of your Web site pages instantly:

This page rank checking tool is powered by Page Rank Checker service